Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Indonesia-saram's blog
Apotik dan Praktek
Salah kaprah didefinisikan sebagai pemakaian bahasa yang secara gramatikal atau historis dianggap salah, tetapi karena lazim, diterima secara umum (Kridalaksana, Harimurti. 2001. Kamus Linguistik. Edisi Ketiga. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama). Salah kaprah di antaranya melibatkan kata praktek dan apotik.
- Read more
- 7732 reads
Mengungkapkan Cinta
Ungkapan cinta secara verbal merupakan sesuatu yang penting. Meski tidak sepenting ungkapan dari perilaku, sebuah ungkapan dari mulut kita seperti memberikan materai pada selembar surat kuasa. Nah, bagaimana mengungkapkan cinta? Dalam rangka hari Valentine, berikut ini ungkapan cinta dari berbagai bahasa.
Bahasa Lisan dan Tulisan
Ini pertentangan yang sering terjadi. Ketika beralih ke dalam bahasa tulisan, kebanyakan kita ternyata hanya sekadar memindahkan tuturan-tuturan kita ke dalam bentuk tulisan. Dengan kata lain, kita sekadar mentranskrip tuturan kita.
Adam Air atau AdamAir?
Tahun baru kali ini diawali oleh berita menggemparkan yang melibatkan salah satu maskapai penerbangan kita. Berbagai informasi pun berseliweran di sejumlah media massa. Biasanya, untuk yang beginian, saya tidak pernah suka mengacu atau membaca informasi dari harian lokal. Harian Analisa maupun Sinar Indonesia Baru tidak akan menjadi pilihan saya. Selain bahasa yang tidak enak, susun letaknya pun terkesan amburadul.
- Read more
- 4603 reads
Santa Claus: Sekadar Salah Kaprah?
Figur yang satu ini memang sering ditampilkan gemuk, berbaju merah, berjanggut putih, juga suka ber-ho-ho-ho. Ada rusa, ada kereta salju, ada hadiah, dan ada Piet Hitam. Senangnya masuk lewat cerobong asap. Ya, dialah Sinterklas, yang belakangan ini lebih enak disebut Santa Claus.
Belum lama ini, saya menyadari ada yang salah dengan nama tersebut. Makanya, saya lebih suka menyebutnya sebagai Sinterklas (dari Belanda, Sinterklaas; lihat di antaranya tulisan Meneladani Belas Kasihan Sinterklas oleh Sdr. Kristanto atau artikel St. Nicholas di http://www.santas.net/stnicholas.htm).
- 4 comments
- Read more
- 4730 reads
Juruselamat Dua Ribu Tahun Lalu
Natal 'kan menjelang. Semakin banyak perayaan Natal yang dilangsungkan seiring dengan disampaikannya berita damai sejahtera. Sayangnya, berbagai pemberitaan tersebut masih mengandung kekeliruan yang terus didengungkan oleh para pendeta maupun mereka yang berkhotbah dalam kebaktian-kebaktian Natal, termasuk dalam sejumlah literatur.
- Read more
- 5192 reads
Bahasa Halus
Sudah lama absen dari tulisan mengenai bahasa, sekarang saya rindu untuk ngobok-ngobok topik favorit saya ini. Tulisan singkat ini merupakan pemikiran sepintas lalu mengenai suatu fenomena bahasa yang sebenarnya sudah berlangsung lama.
- 6 comments
- Read more
- 6749 reads
Memandang Anugerah
Saya bukan orang yang pintar untuk berapologetik. Namun, ketika merasa perlu, saya akan berusaha untuk memberi penjelasan semampu saya terhadap posisi saya.
Minggu ini, saya menemukan komentar lain yang masih berkaitan dengan tulisan mengenai Bush (artikel serupa di antaranya ditulis oleh Sdr. Josua).
- 9 comments
- Read more
- 5921 reads
Re: Dukung Kristus = Dukung Bush?
- 6 comments
- Read more
- 4956 reads
Kunjungan Bush
- Read more
- 4594 reads
Masalah Licensia Poetica dan Tanggung Jawab Penyair
60028191
1918200619182006
1918, 1 6
ya, saya kenal
2006, 7 9
eh, iya, ya?
2006, 9 11
----
Masalah Kemampuan Berbahasa Indonesia
"Cakram Kerasku" Bermasalah
- Read more
- 4995 reads
Fenomena Aneh: Sekadar Menanggapi
- Read more
- 4694 reads
Antara Lennon dan McCartney
- 2 comments
- Read more
- 11048 reads
bahasa Indonesia dan Bahasa Indonesia
- 2 comments
- Read more
- 6111 reads
Sastra Indonesia di Universitas Kristen
- Read more
- 5483 reads
Antara Lennon dan Harrison
Meskipun sudah bubar 36 tahun yang lalu, nama the Beatles tetap dikenang orang banyak. Tidak sedikit kelompok musik yang digerakkan oleh fenomena empat anak muda asal Liverpool , Inggris ini, entah itu di masanya maupun di masa sekarang.
- 3 comments
- Read more
- 5646 reads
GO SPOT atau Was-Was?
Salah satu senjata utama dalam dunia periklanan adalah bahasa. Penggunaan bahasa yang tepat (belum tentu baik dan benar) akan sangat menentukan apakah "dagangan" Anda laku atau tidak.
Hal tersebut berlaku juga dalam dagangan tayangan televisi. Setidaknya perang kata yang ditujukan untuk menarik pemirsa gencar dilakukan. Hal ini mulai saya perhatikan semenjak perhelatan Piala Dunia yang lalu (meski sebenarnya jauh sebelumnya pun pasti sudah dilakukan).
- Read more
- 8142 reads