Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

abraham sitinjak's picture

Jemaat: Jangan "Gagap Teologi"

JEMAAT: JANGAN “GAGAP TEOLOGI

Judul di atas bukan sebuah peringatan sensasional yang terlalu dibuat-buat. Faktanya berada tak jauh dari sekeliling kita. Bahkan dahulu Rasul Paulus sempat kecewa menghadapinya. Fakta-fakta tersebut teraplikasi dalam kehidupan jemaat dewasa ini, di mana mereka nampak sangat rentan dan kurang bergairah memenuhi tuntutan imannya. Terhadap fenomena itu maka tulisan ini mengajak kita mengamatinya dari dekat.

Purnawan Kristanto's picture

Sekali Lagi tentang SMS Berantai

“Kartu GSM XXXX [nama disamarkan] sudah keluar: Rp.6/SMS; Rp. 60/menit; Rp. 600/SMS. Jika dijumlah 666, simbol antikris. Jangan dibeli. Itu kartu pendukung antikris, milik [nama perusahaan di Timur Tengah]. Sebarkan SMS ini. Satu SMS selamatkan satu jiwa”

Anak El-Shadday's picture

Jika Mereka adalah kita….

 *hah senengnya akhirnya dapet password baru... makasih om admin. ikut jualan di sini ah....Sealed*

Debu tanah's picture

ALLAH MEMBENCI IBLIS!

Saya tergelitik untuk menulis blog ini, karena ada seorang saudara dalam Sabdaspace ini yang kekeh jumekeh mengatakan bahwa Allah mengasihi Iblis (Lucifer). Yang menurut saya konsep tersebut salah dan tidak berdasarkan Alkitab sama sekali.

 

hai hai's picture

Politeis Mengaku Kristen

Dalam generasi ini ada sekelompok orang Kristen Indonesia yang menyebut diri mereka NASRANI (Saya menyebut mereka kaum Namais atau Patenis) dan gencar mengampanyekan apa yang mereka sebut SEBUAH KEBENARAN YANG TERSEMBUNYI. Menurut mereka kebenaran tersembunyi itu adalah kenyataan bahwa Alkitab terjemahan LAI mengandung banyak sekali kesalahan, kata YHWH tidak boleh DITERJEMAHKAN dan kata “Allah” tidak boleh DIGUNAKAN oleh Orang Kristen. Walaupun di dalam kampanyenya mereka sangat getol menggunakan kata TERSERAH ANDA dan TIDAK MEMAKSA namun isi tulisannya justru menunjukkan hal sebaliknya, penuh provokasi dan intimidasi. Mari kita mengevaluasi salah satu tulisan demikian yang dengan giat dikampanyekan oleh gkmin di SABDAspace.

Mujiono's picture

Ibadah

Ibadah

Setiap Minggu kita selalu beribadah, berkumpul bersama-sama saudara-saudara seiman, memuji dan mendengarkan Firman Tuhan. Sepertinya sudah menjadi sebuah rutinitas bagi kita.

Kalau kita evaluasi adakah perubahan bagi kita setiap kali kita beribadah?

joli's picture

Tuhan yang Aneh...

Ketika TUHAN mulai berbicara dengan perantaraan Hosea, berfirmanlah Ia
kepada Hosea: "Pergilah, kawinilah seorang perempuan sundal dan
peranakkanlah anak-anak sundal, karena negeri ini bersundal hebat
dengan membelakangi TUHAN." Hosea 1:2

 

Ketika membaca Hosea...

Mencoba membayangkan apa kata orang-orang pada waktu itu..

natasha's picture

mau curhat

aku mau curhat sama temen - temen nih. aku ini kan percaya Yesus,tapi kadang aku suka bingung apa yang harus aku lakukan.

clara_anita's picture

... and WE dance . . .

Tonight,
I will surely dance with YOU
hold YOU tight
and together we'll sway under the moon

Tonight,
when YOU reach my hand
I will not hesitate
I won't be too shy to dance with my LORD
as I can call YOU Father
when YOU call me 'MY child'

epin's picture

great love from God

Tuhan pernah berkata, "kasihilah musuhMu seperti AKU MeNGASIHI KAMU"

Rasanya seperti  dirajam batu, dicabut duri, lemes ga pengen makan, jantung hampir lepas, dsb..

Stephen's picture

Aborsi: tinjauan alkitabiah dan aplikatif

ABORSI: Tinjauan alkitabiah & aplikatif

Pengantar
Ribut soal terbongkarnya praktek aborsi dikalangan pasangan di luar nikah, memantik debat panas: etiskah praktek aborsi itu? Jika etis, dapatkah klinik aborsi beroperasi dengan leluasa? Kalangan agamawan, etikus, para medis, dan para wanita pemilik rahim perlu dipertimbangkan secara cermat pendapatnya. Dengan sengaja saya mengangkat pandangan teologis Norman L. Geisler (2001) tentang Aborsi dan memberikan tanggapan pribadi yang kiranya dapat menjadi masukan bagi siapa saja yang berminat pada soal hidup atau matinya janin yang dikandung seorang wanita. Saya percaya seorang wanita diberi anugerah terbesar oleh Allah sehingga dengan rahimnya, seorang wanita dapat secara pribadi mengalami karya Allah yang ajaib. Kiranya para Kartini modern mengucap syukur atas kodratnya yang mulia saat mengandung, melahirkan dan menyusui.

Tiga sikap dasar
Geisler mengajukan pertanyaan etis: dapatkah dibenarkan untuk mengakhiri kehidupan dalam kandungan melalui aborsi? Pertanyaan sekitar status janin terkait aborsi memunculkan 3 sikap dasar. Pertama, kelompok yang berpendapat bahwa janin adalah bagian dari tubuh manusia sehingga mereka menyetujui aborsi sesuai permintaan. Kedua, kelompok yang berpendapat bahwa janin itu berpotensi menjadi manusia sehingga mereka menyetujui aborsi dalam situasi tertentu. Dan ketiga, kelompok yang berpendapat bahwa janin itu benar-benar manusia sehingga mereka menolak sama sekali aborsi. Ketiga kelompok ini membangun sikap dasarnya dengan argumentasi alkitabiah maupun ilmiah.

jesusfreaks's picture

Vantage point

Vantage point, film baru holywood yg dibintangi dennis quaid (thank's God bukan si manusia babi) cukup menarik. Alur cerita nya biasa saja, bahkan cukup mengesalkan bagi mereka yg nonton sebuah film dgn kejadian yg diulang beberapa kali.
Tapi justru pengulangan itulah yg menarik yg menjadi intisari film tsb.

hai hai's picture

Watchman Nee - Nabi dan Rasul

Watchman Nee atau Ni Tuosheng adalah salah satu anugerah terindah Allah kepada bangsa Tionghua di China. Dia adalah seorang Theolog yang tidak pernah kuliah Theologia. Lahir tahun 1903 di Foochow, mengalami hidup baru saat bermumur 17 tahun lalu memutuskan untuk melayani sepenuh waktu. Karena pelayanannya maka dia ditangkap oleh pemerintah Komunis China, diadili sejak tahun 1952 dan dijatuhi hukuman 15 tahun pada 1956. Dia meninggal di penjara pada 30 Mey 1972. The Normal Christian Church Life - Kehidupan Gereja Kristen Normal adalah salah satu buku yang ditulisnya. Di dalam bukunya dia mengajarkan bahwa gereja Antiokhia adalah gereja pertama di dunia oleh karena itu harus dijadikan teladan seluruh gereja di dunia ini. Walaupun menyebutkan 4 karunia jabatan di dalam gereja namun sebenarnya dia hanya mengakuai keberadaan 3 karunia jabatan di dalam gereja, Rasul, Nabi dan Pengajar, sebab baginya karunia jabatan RASUL dan PENGINJIL adalah sama.

sarlen's picture

Hidup dalam Pengharapan

HIDUP DALAM PENGHARAPAN
(sebuah artikel yang ditulis untuk membangkitkan motifasi hidup)

Kehidupan…

sarlen's picture

Kemampuan Meramal atau Indera Keenam

Dear Friend,

Apa
kabar, sobat? Senang rasanya aku bisa menerima e-mail dari kamu lagi.
Entah kenapa, aku selalu menunggu-nunggu kedatangan e-mail dari kamu.

sarlen's picture

Puisi : Langit, Aku Belum Cukup...

LANGIT, AKU BELUM CUKUP...
by : Sarlen Julfree Manurung

sarlen's picture

Indahnya Hidup dalam Cinta

Banyak
orang yang bilang, hidup menjomblo itu menyenangkan, bebas bergerak
tanpa harus merasa diri terikat atau dikendalikan oleh pacar atau
keadaan yang melingkupi hubungan dua anak manusia yang sedang pacaran.

Pada periode masa waktu tertentu, itu memang benar. Lingkup kebebasan

sarlen's picture

Aku yang Berjalan Sendiri, Tak Ingin Takut Lagi

Dalam
alur kehidupan, kita tidak akan pernah tahu dengan persis, what will be
happen to us (apa yang akan terjadi dengan diri kita), sampai pada
akhirnya kita menjalaninya sendiri alur kehidupan itu....

sarlen's picture

Kekerasan dalam Perkataan

Jikalau
engkau bijak, kebijakanmu itu bagimu sendiri, jikalau engkau mencemooh,
engkau sendirilah orang yang akan menanggungnya.
 (Amsal 9 : 12)

sarlen's picture

Pola Hidup yang Seimbang

Secara
faktual, sejumlah orang yang sedang memiliki beban atau sedang
menghadapi sejumlah masalah dalam hidupnya, kadang kala menyalahkan
Tuhan sebagai Pribadi Yang Maha Kasih namun mereka "pikir" tidak
menolong mereka di saat mereka sedang kesusahan karena beban dan
masalah di dalam kehidupannya.