Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

kudus=eksklusif? (manaloe)

 

kudus=eksklusif?
Dipublikasi Artikel blog by manaloe
 
shalom..
pas gw nulis ne blog,gw bru abis debat ma temen gw yang termasuk
pengikut /penganut ajaran yang  
perdebatannya kira2 soal gni ne..
gw nanya,kenapa dia cenderung membatasi pergaulan ama rekan2 yang
segerejanya ato sekelompok aja?
trus dia jawab gni ne,yah gw ga mau aj bergaul dgn orang2 yang bisa
mempengaruhi kehidupan keimanan gw..(mgkn mksudnya orang orang yang
belum "alim" menurut tolok ukur dia)

Natal dan Krisis "Eko" (Essy Eisen)

 Natal dan Krisis "Eko"

Dipublikasi Artikel blog by Essy Eisen
 
Bagi saya Perayaan dan Peringatan Natal Yesus Kristus adalah sebuah
"titik mengaso" dan "mengisi perlengkapan" dalam ziarah hidup ini.
(orang zaman dahulu menyebutnya"pos pengumben"). Pada titik itu, memori
saya kembali diisi dengan kenyataan bahwa Allah itu peduli dan
kepedulian-Nya itu habis-habisan (all-out). Dia yang serba maha, mau
menjadi serba terbatas, agar yang serba terbatas itu menikmati secercah
pengharapan untuk menikmati kedamaian dan kesejahteraan.
Allah konsisten untuk berbagi Diri dalam membarui dunia ini. Di seputar

Injil tulisan Yesus? (manaloe)

 

 Injil tulisan Yesus?
Dipublikasi Artikel blog by manaloe
 
kemarin gw jalan2 ke gramed,trus kebetulan gw nemu buku baru,yang
kurang
lebih isinya tentang injil yang ditulis oleh Yesus sendiri!
apalagi ini..?
ada yng dah pernah baca ga?komentar kalian ttg buku tsb..?
setelah injil maria,thomas,Yudas,sekarang injil tulisan tangan Yesus?

Tanggung jawab baru (rahseto)

 

 
Tanggung jawab baru
Dipublikasi Artikel blog by rahseto
 
malam ini hujan sungguh deras di kota tempatku berada, apalagi udara
duingin ga terlalu bersahabat. Malam ini setelah pulang dari gereja
menemani adik-adik latihan band untuk natal pemuda remaja di gereja
kami
pulang kerumah dalam keadaan lapar menunggu ransom dari kakak yang
keluar mencari makan diluar.
MAlam ini aku agak beruntung karena memakai modem HSDPA milik kakak,
agak aji mumpung sih daripada online pake HP so hatiku ingin sekali
menulis di SABDA.
menjadi calon ayah memang gampang-gampang susah, mendampingi istriku
menghadapi kehamilan adalah tantangan tersendiri.
iik j's picture

Setiap Kepingpun DirancangNya Sempurna

Aku menggenggam dan mengelus kulit tangan yang sudah keriput itu seraya berkata "Tuhan sudah mereka-reka semua yang terjadi supaya akhirnya muncul Iik yang bisa menjadi berkat bagi banyak orang...

Hentikan Sikap Saling Menyakiti (sarlen)

Hentikan Sikap Saling Menyakiti
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Pada dasarnya, segala sesuatu yang kita lakukan, memiliki konsekuensi
yang harus kita tanggung, apakah itu terkait dengan perbuatan baik atau
perbuatan yang tidak berkenan dihadapan Tuhan.
 Dalam hal ini, konsepsi hukum tabur-menuai, akan terjadi didalam

bedanya? (manaloe)

bedanya?
Dipublikasi Artikel blog by manaloe

apa sih tujuan/maksud pemakaian gaya penulisan yang berbeda utk kata
Allah di PL terjemahan:TUHAN,Tuhan Allah,Allah..
apakah merujuk pada perbedaan konteks penulisan,sejarah dll ato lebih
lanjut,apakah merujuk pada Allah yang berbeda??
maaf ne,para suhu2 yang dah mumpuni dalam hal kayak gni..aye cuma

ibrani,ester,dan kidung agung (manaloe)

ibrani,ester,dan kidung agung
Dipublikasi Artikel blog by manaloe

ester,kidung agung n ibrani zaman dulu hampir ga masuk dalam 66 kitab
dalm alkitab ,alasannya kira2 gini..
Ibrani:ga jelas siapa penulisnya (ad yang tau penulisnya?hehe)
ester ( ga pernah nyebut kata Tuhan sekalipun)
kidung agung (bahasnya terlalu mudamudi)

Salon (Rya A. Dede)

Salon
Dipublikasi Artikel blog by Rya A. Dede

Kalau kukatakan salon ini sangat nyaman, aku sama sekali tak bermaksud
untuk beriklan, meski ini adalah salonku.

Salon ini memang nyaman. Sejuk, bukan berasal dari pendingin ruangan,
tapi dari angin sepoi-sepoi yang bertiup di antara pohon-pohon kamboja

Lost Admin's picture

Santa Claus Naik Vario (jackching)

Santa Claus Naik Vario
Dipublikasi Artikel blog by jackching

Sebenernya pengen posting blog pas setelah kejadian, tapi apa daya badan ndak mau diajak kerja sama, tepar dengan sukses setelah acara keliling natalan ke sanak saudara...

Mengenang 4 Tahun Tsunami Aceh (4CHRIST)

Mengenang 4 Tahun  Tsunami Aceh
Dipublikasi Artikel blog by 4CHRIST

Tepat empat tahun pada tanggal yang sama, tepatnya Minggu, 26 Desember
2004 pagi bumi ini berduka, khususnya bangsa kita. Tanpa ada
tanda-tanda, tanpa ada persiapan tiba-tiba gempa bumi dahsyat disusul
oleh naiknya air laut setinggi lebih dari  2 meter menyapu bersih

Lost Admin's picture

Puisi Natal by Request 2 (sarlen)

Puisi Natal by Request 2
Dipublikasi Artikel blog by sarlen


Mari Datang KepadaNya
By :  Sarlen Julfree Manurung

Satu hari di bulan Desember
Dentang lonceng Gereja riuh bersahutan
Memanggil, mengundang anak-anak Tuhan untuk datang
"Mari masuk, mari semuanya masuk..."

Perselisihan (sarlen)

Perselisihan
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Sebagai balasan terhadap kasihku mereka menuduh aku, sedang aku
mendoakan mereka. Mereka membalas kejahatan kepadaku ganti kebaikan dan
kebencian ganti kasihku. (Mazmur 109 : 4 – 5)
Ada sejumlah orang yang menyikapi perbedaan pola pandang antara mereka

Berpikir Positif (sarlen)

Berpikir Positif
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Menerapkan konsep berpikir positif dalam memandang satu atau sejumlah
permasalahan kehidupan, memang tidaklah mudah. Dikatakan demikian,
karena banyak anak manusia yang cenderung lebih mudah mencerna atau
memandang sesuatu pada sisi negatifnya, sedangkan sisi positifnya
dilupakan.

Lost Admin's picture

Puisi Natal (sarlen)

Puisi Natal
Dipublikasi Artikel blog by sarlen


HINGGA AKHIRNYA KITA

By  : Sarlen Julfree Manurung

Di saat kaki goyah menapak 'tuk melangkah,
Dan tubuh ini limbung menanggung beratnya beban masalah,
Satu bintang cerlang selalu hadir
menaungi hati dan hidup kita

Lost Admin's picture

Puisi Natal by Request (sarlen)

Puisi Natal by Request
Dipublikasi Artikel blog by sarlen


Bertobatlah...!
By  :  Sarlen Julfree Manurung


Memberi dengan teramat lebih
DiberikanNya cinta kasih itu sebagai anugerah
DicurahkanNya dengan melimpah-limpah
DiuraikanNya agar manusia mengerti maknanya

Hidup dengan Menghasilkan Buah-buah Pertobatan (sarlen)

Hidup dengan Menghasilkan Buah-buah Pertobatan
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Jadi hasilkanlah buah yang sesuai dengan pertobatan.(Matius 3 : 8)
Terkadang, banyak orang Kristen memiliki rasa percaya diri teramat
besar, karena mereka meyakini kalau kekuatan fisik atau kemampuan
pikiran mereka, akan mampu menjawab permasalahan hidup yang sedang

Hidup dengan Iman Percaya yangg Teguh (sarlen)

Hidup dengan Iman Percaya yangg Teguh
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Aku telah disalibkan dengan Kristus ; namun aku hidup, tetapi bukan
lagi
aku sendiri yang hidup, melainkan Kristus yang hidup di dalam aku. Dan
hidupku yang kuhidupi sekarang di dalam daging adalah hidup oleh iman

Realisasi Tahun 2009, Semakin Aktif Mempelajari Firman Tuhan (sarlen)

Realisasi Tahun 2009, Semakin Aktif Mempelajari Firman Tuhan
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Jikalau engkau mencarinya seperti mencari perak, dan mengejarnya
seperti
mengejar harta terpendam, maka engkau akan memperoleh pengertian
tentang
takut akan Tuhan dan mendapat pengenalan akan Allah. (Amsal 2 : 4 - 5)

LAHIR BARU (sarlen)

LAHIR BARU
Dipublikasi Artikel blog by sarlen

Yesus menjawab, kata-Nya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya jika
seorang tidak dilahirkan kembali, ia tidak dapat melihat Kerajaan
Allah." (Yohanes 3 : 3)
 Bagi orang-orang yang belum merasakan indahnya kasih Yesus Kristus,