Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

rudynurjanto's blog

rudynurjanto's picture

Kasih bukan sekedar emosi

Apa yang ada di pikiran kita ketika seseorang menanyakan apakah kasih itu? Kebanyakan orang akan mengaitkan jawabannya dengan perasaan sayang terhadap seseorang, seperti kasih seorang pria terhadap seorang wanita, orang tua terhadap anaknya, kasih antara dua orang sahabat, atau antara kakak dengan adiknya. Tidak salah memang mengaitkan kasih dengan perasaan atau emosi seseorang.

rudynurjanto's picture

Doa untuk INDONESIA

Bulan ini bangsa kita akan merayakan HUT Kemerdekaan yang ke-64. Mari kita terus mendoakan bangsa dan negara Indonesia ini, supaya TUHAN melimpahkan rahmatNya atas Indonesia.

rudynurjanto's picture

SUKSES KUPU-KUPU

Kupu-kupu adalah serangga yang amat cantik. Sayapnya yang berwarna-warni sungguh sedap untuk dipandang mata. Namun, kupu-kupu tidaklah terlahir sebagai kupu-kupu. Siklus kehidupannya diawali dalam wujud sebutir telur yang amat kecil. Dari sebutir telur yang amat kecil, kemudian menetas menjadi seekor ulat yang bergerak lambat, yang bagi banyak orang amat menjijikkan.

rudynurjanto's picture

BOSAN

Setiap orang pasti pernah mengalami kebosanan. Perasaan jemu dan jenuh yang menggelayut dalam diri. Hal ini bisa muncul karena seseorang telah melakukan suatu aktifitas secara  rutin dan terus menerus dalam jangka waktu yang lama. Hanya itu-itu saja yang dilakukan dan dihadapinya setiap hari, setiap bulan dan bahkan setiap tahun.

rudynurjanto's picture

Kaya tapi Miskin?

Saya pernah mendengar cerita tentang orang kaya tetapi berpura-pura menjadi miskin demi bisa menyekolahkan anaknya dengan biaya yang murah. Ceritanya seperti ini. Pada waktu pendaftaran sekolah di sebuah SD swasta, orang ini datang dengan bersepeda, memakai pakaian yang sudah kusam dan bersandal jepit.