Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

davy edwin's blog

davy edwin's picture

Kenapa?

Kenapa kita merayakan Jumat Agung? Karena DIA sudah disalib

Kenapa DIA harus disalib? Karena menanggung dosa manusia

Kenapa harus menanggung dosa manusia? Karena DIA mengasihi kita

Kenapa DIA mengasihi kita? Karena DIA yang menciptakan kita

Kenapa DIA menciptakan kita? Karena......

davy edwin's picture

mujizat?

Mujizat?
 
Mujizat di dalam Perjanjian Lama.
 
Dari bahasa Ibrani:
  • Pala (70X) = to be marvelous, wonderful , mengacu kepada karya Allah.
davy edwin's picture

Menikah : Enak atau Tidak ? (Jilid 2)

Pesta pernikahan menjadi satu waktu yang sangat indah..waktu yang sangat berkesan..dan capeknya juga sangat berkesan hehe..”pangeran” berkuda putih menjemput sang “putri” untuk tinggal bersama di “istana”nya dan mereka hidup bahagia selamanya..komik banget hehe..kenyataannya?

davy edwin's picture

Pencobaan Oh Pencobaan

Sesuatu yang membuat manusia tidak berjalan dalam “rute” kehidupan yang seharusnya.
 
Sesuatu yang akan dihadapi manusia sepanjang kehidupannya di dunia.
 
davy edwin's picture

Semua Baik

Mari kita membayangkan kehidupan Adam dan Hawa di dalam taman Eden (Kej. 2:8-25). Mereka tinggal di dalam taman yang begitu indah. Indah karena Allah menciptakan semuanya dengan sungguh amat baik (Kej.1:31). Di sana  ada berbagai tumbuhan yang menarik, binatang yang meramaikan taman dan sungai yang mengalir dengan indahnya. Lebih indah lagi karena TUHAN Allah juga ada di taman itu dan berinteraksi dengan mereka. Pasti sangat menyenangkan sekali tinggal di sana.
davy edwin's picture

3-in-1 Kerohanian

 
            Kita tidak asing dengan istilah 3-in-1, yaitu tiga digabung menjadi satu. Kopi 3-in-1, berarti ada 3 macam campuran, yaitu kopi, gula dan creamer. Paulus juga mempunyai konsep 3-in-1 kerohanian yang beberapa kali disebutkan di dalam suratnya, yaitu BERSUKACITA, BERDOA dan MENGUCAP SYUKUR. Paulus menasehatkan ketiganya secara bersamaan sehingga menjadi satu kesatuan yang tidak terpisahkan.
davy edwin's picture

Menikah : Enak atau Tidak ?

Enaknya:
Tidak sendirian
Bisa berbagi
Bisa berdoa bareng
Ada temen ngobrol
Ada temen jalan-jalan
Ada temen berantem
Jadi nampak lebih dewasa karena dipanggil bapak
davy edwin's picture

Cor Meum Velut Mactatum Domino In Sacrificium Offero

“ Cor meum velut mactatum domino in sacrificium offero,” (kupersembahkan hatiku sebagai kurban kepada Tuhan), kalimat yang terdapat di dalam surat John Calvin, salah seorang tokoh reformasi.

Satu pernyataan iman yang luar biasa. Secara lengkap dia menuliskan: “ketika aku ingat bahwa aku bukanlah milikku sendiri, kupersembahkan hatiku sebagai kurban kepada Tuhan.”

davy edwin's picture

"Remote" Kebahagiaan

"Remote" kebahagiaan kita bukan di tangan orang lain atau kejadian di sekitar kita.
davy edwin's picture

Kenapa Pacaran?

            Beberapa minggu terakhir ini, topik yang paling hangat di”share”in ke aku adalah “pacaran.” Mulai dari yang sudah capek men”jomblo”, yang susah ngelupain mantan, yang bingung cara ngungkapin perasaan....dan topik lain seputar pacaran.
davy edwin's picture

Kisah Seorang Anak Manusia

Waktu jalan kaki.....aku iri dengan mereka yang naik sepeda
Waktu naik sepeda.....aku iri dengan mereka yang naik sepeda motor
Waktu naik sepeda motor.....aku iri dengan mereka yang naik mobil
Waktu naik mobil.....aku.....
davy edwin's picture

Warna Hidup

Kenapa sih di dalam hidup kita harus ada masalah, pergumulan, kesedihan dan tangis? Bukankah lebih enak kalau hidup itu tanpa masalah, tanpa pergumulan, penuh kegembiraan dan selalu ada tawa?
davy edwin's picture

Puzzle Kehidupan

Kepingan puzzle bukanlah sesuatu yang menarik untuk dilihat, bentuknya yang tidak beraturan, gambarnya yang tidak jelas dan warnanya yang tidak indah.