Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

Rasa sayang dan rasa benci ( Dalam tanda kutip )

hiskia22's picture

Perumpamaan dalam cerita ini saya tuliskan untuk menunjukkan rasa sayang ( dalam tanda kutip ) :

Ketika terjadi perbincangan diantara ibu - ibu, ada satu topik yang diangkat yaitu tentang anak - anaknya yang saat itu sedang bersekolah di bangku SD. Tiba - tiba ada ibu yang berkata bahwa anaknya adalah murid kesayangan di kelasnya. Kenapa ? Sudah tiga kali anaknya yang kelas empat SD tidak dinaikkan ke kelas 5. Dengan alasan bahwa wali kelasnya yang ada di kelasnya sangat sayang kepada anaknya. Tidak mau berpisah dengan anaknya. Karena itu sampai tiga kali tidak dinaikkan ke kelas 5.

ha..ha...ha....apakah benar yang dikatakan oleh si ibu anak itu ? Itulah rasa sayang wali kelasnya kepada muridnya ( Dalam tanda kutip ). Berarti anak itu bodoh.

Kisah di atas terjadi pada diri saya. Tetapi kebalikan dari rasa sayang. Yaitu rasa benci ( dalam tanda kutip ).

Tempat di mana saya bekerja mempunyai tuntutan jabatan dalam suatu departemen kurang lebih dua atau tiga tahun, baru bisa dipromosikan naik ke departemen yang lebih atas. Bukan karena kekuatan saya, baru satu Tahun saya sudah dipromosikan untuk naik ke departemen yang lebih atas.

Sampai suatu saat ada teman saya satu departemen yang berkata bahwa dia benci sekali sama saya. Mudah - mudahan saya cepat pindah dari departemen saya. Jadi saya dan dia tidak usah lagi bekerja di satu departemen. Dan dia berkata semua itu karena doa yang dijawab. Karena dia benci pada saya...maka dia berdoa buat saya untuk saya bisa segera pindah.

Ha...ha...ha.....saya pikir itu adalah guyon yang bagus. Entah itu guyon atau tidak tapi saya sempat terhibur dengan kata - katanya.

Itulah rasa sayang dan rasa benci ( dalam tanda kutip ).

GBU

__________________

GBU

Mikhael Romario's picture

@hiskia22

Bro Vano, anda terlalu cepat mengambil kesimpulan.

Karena itu sampai tiga kali tidak dinaikkan ke kelas 5.

ha..ha...ha....apakah benar yang dikatakan oleh si ibu anak itu ? Itulah rasa sayang wali kelasnya kepada muridnya ( Dalam tanda kutip ). Berarti anak itu bodoh.

definisi bodoh menurut KBBI : tidak lekas mengerti; tidak mudah tahu atau tidak dapat (mengerjakan dsb)

belum tentu anak yang anda ceritakan itu bodoh. Karena kalau memang bener2 bodoh, gak mungkin dia bisa melewati tahapan dari kelas 1 sampai dengan 4.

 

Damai Kristus

__________________

Damai Kristus

hiskia22's picture

ha...ha...ha.....saya salah

ha...ha...ha.....saya salah ya ngasih perumpamaan ?

he...he...he....sorry deh.......tuh perumpamaan dateng aja.....di sela - sela kegiatan kerja saya hari ini

GBU

__________________

GBU