Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
MENGAPA SELAMA INI KITA HANYA DIAM ..... APAKAH KITA INI PENAKUT ATAU KARENA TIDAK TAHU ?
SAYA SETELAH MENGAMAT-AMATI BEBERAPA SEPAK TERJANG FPI TERHADAP GEREJA DAN BEBERAPA SEKOLAH THEOLOGIA DI INDONESIA INI , SAYA KOK JADI HERAN DIMANA SUARA KENABIAN PARA PEMIMPIN GEREJA????
DALAM KITAB YOHANES AJA DITULISKAN KETIKA YESUS DITAMPAR OLEH SEORANG PENGAWAL BAIT ALLAH DIA MENGAJUKAN SUATU PERTANYAAN YANG MENYATAKAN KEPADA ORANG TERSEBUT UNTUK MENUNJUKAN DIMANA SALAHNYA DALAM PANDANGAN SAYA INI ADALAH PERLAWANAN SECARA HUKUM,...SAYA MEMOHON AGAR PARA PEMIMPIN GEREJA MENYUARAKAN SECARA NASIONAL AGAR KITA MELAKUKAN PERLAWANAN SECARA HUKUM ..... !!! UNTUK MELAWAN SETIAP TINDAKAN KESEWENANG WENANGAN TERHADAP TUBUH KRISTUS DI INDONESIA
SAYA JUGA MEMOHON AGAR SETIAP PRIBADI YANG MEMBACA INI JIKA MENDUKUNG SAYA...SEGERALAH KIRIMKAN EMAIL DUKUNGAN KE ALAMAT SAYA INI .....JAYALAH INDONESIA......
KADANG KALA DIAM ITU MENGANDUNG ARTI TIDAK TAHU DAN KEDALAMAN HATINYA MENUNJUKAN BAHWA DIA ADALAH BODOH !!!
BANGKIT DAN LAWAN SECARA HUKUM
sonny c sitanggang
- pak sonny's blog
- 4503 reads
mari kita duduk dan berhitung...
Syalom...
Di tulisan saya sebelumnya saya sudah menulisnya...
seharusnya Gereja-Gereja Tuhan itu bersatu...
tidak ada lagi pengkotak-kotakkan...
tidak ada lagi rebutan jemaat...
tidak ada lagi saling menjelekkan...
oleh sebab itu mari kita duduk dan berhitung...
karena apa yang kita alami SEKARANG...
sudah pernah dialami oleh jemaat-jemaat yang pertama...
mungkin dari pembakaran-pembakaran itu...
dari penutupan-penutupan itu...
Tua-Tua Gereja dan anak-anak muda
dapat bangkit bersama
dan mengembalikan arti kata...
T O L E R A N S I!
BIG GOD BLESS YOU!
BIG GBU!
Gunakan Cara SESUAI FIRMAN TUHAN
1. TUHAN akan berperang untuk kamu, dan kamu akan diam saja." Keluaran 14:14
2. Seorang raja tidak akan selamat oleh besarnya kuasa; seorang pahlawan tidak akan tertolong oleh besarnya kekuatan. Kuda adalah harapan sia-sia untuk mencapai kemenangan, yang sekalipun besar ketangkasannya tidak dapat memberi keluputan. Sesungguhnya, mata TUHAN tertuju kepada mereka yang takut akan Dia, kepada mereka yang berharap akan kasih setia-Nya, untuk melepaskan jiwa mereka dari pada maut dan memelihara hidup mereka pada masa kelaparan. Jiwa kita menanti-nantikan TUHAN. Dialah penolong kita dan perisai kita! Mazmur 33:16-20
3. Mereka berkata terhadap Allah: "Sanggupkah Allah menyajikan hidangan di padang gurun? Memang, Ia memukul gunung batu, sehingga terpancar air dan membanjir sungai-sungai; tetapi sanggupkah Ia memberikan roti juga, atau menyediakan daging bagi umat-Nya?" Sebab itu, ketika mendengar hal itu, TUHAN gemas, api menyala menimpa Yakub, bahkan murka bergejolak menimpa Israel, sebab mereka tidak percaya kepada Allah, dan tidak yakin akan keselamatan dari pada-Nya. Mazmur 78:19-22