Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
hidup dan kerja
Di Ujung Pelangi
Di Ujung Pelangi
Alkisah di negeri kurcaci, hiduplah kurcaci-kurcaci mungil yang begitu gembira. Betapa tidak, meskipun kecil dan tak terkenal negeri itu begitu subur, makmur, dan indah. Ada cukup banyak makanan untuk semua. Cuacanya pun hampir selalu bersahabat. Penduduknya senantiasa bekerja bersama dengan giat dan tak pernah mengeluh. Kapanpun ada yang kesusahan, akan datanglah yang lain untuk menghibur dan membantu. Meskipun menurut ukuran materi penduduknya tak bisa dikatakan kaya, mereka yang bersahaja senantiasa bahagia.
- clara_anita's blog
- Read more
- 5101 reads