Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Kerinduan dari Seorang yang tak Penting
Suatu hari pada jam istirahat siang, kami berempat teman sekantor mampir ke cafe milik perusahaan yang kebetulan berada di area perkantoran kami. Di cafe itu suasana begitu nyaman, ada sofa yang empuk, ruangan yang sejuk, view taman yang asri dan juga dilengkapi TV LED layar lebar.
- Andreas Priyatna's blog
- 2 comments
- Read more
- 3556 reads
Een wasje weken is rêndêm
Iets uitpersen dat is pêrês
Zand op de tegels voelt ngêrês
Willen knuffelen dat is gêmês
In de regen tês tês tês
- Purnomo's blog
- 2 comments
- Read more
- 4445 reads
Orang Dalam Gelap
dari jauh
masih kudengar juga sedumu
apakah gelap
telah merampas bayangmu?
mendekatlah
di sini bertumpuk buku
boleh kau sulut
membakar dukamu
- Purnomo's blog
- 2 comments
- Read more
- 3490 reads
Tulisan yang Memberkati dan Menginspirasi
Dear all blogger SS,
Terima kasih untuk semua blogger yang sudah berkarya di komunitas SS ini. Selama bulan Agustus kemarin, ada banyak tulisan yang mewarnai SS sehingga ada banyak informasi, inspirasi, wawasan, dan hal-hal baru yang bisa ditemui dalam tulisan-tulisan tersebut. Selain itu, beberapa blog yang diikutkan dalam lomba juga sedang proses penilaian. Doakan supaya penilaian bisa dilakukan dengan baik dan lancar. Terima kasih untuk semua blogger yang sudah berpartisipasi dalam lomba menulis blog di SS. Kiranya SS dapat terus memberkati para pengunjung dan semua blogger di komunitas SS ini, baik melalui tulisan maupun diskusi yang dilakukan.
Jika ada teman-teman yang belum membaca tulisan-tulisan di SS selama bulan Agustus kemarin, silakan klik judulnya dan bacalah tulisannya. Selamat membaca dan berkarya bagi Tuhan.
- Admin's blog
- 1 comment
- Read more
- 6043 reads
Iman yang Dewasa dan Iman yang Sempurna
- sandiputra's blog
- 1 comment
- Read more
- 7266 reads
Dosa Menghujat Roh Kudus
Istilah "Menghujat Roh Kudus" adalah istilah yang sangat familiar dalam jemaat Kristen, walaupun dimengerti dengan pengertian yang beragam. Pada umumnya pengajar dalam gereja menafsirkannya menurut Injil Markus (Mrk.3:29-30); namun penafsiran itu masih menimbulkan pertanyaan dari orang-orang beriman yang kritis, karena mereka tidak mendapatkan jawaban yang yang memuaskan dan baku. Oleh karena itu untuk mendapatkannya maka konteks cerita yang melatar-belakangi perkataan Tuhan Yesus itu harus menjadi dasar dalam menafsirkannya, sehingga arti yang dimaksudkanNya dapat dimengerti dengan tepat dan sesuai dengan ajaran Tuhan.
- sandiputra's blog
- 3 comments
- Read more
- 6057 reads
Pemain Piano
Gadis itu mengangkat kepalanya mencari sumber suara yang mengimbangi denting-denting pianonya. Kami beradu pandang. Aku menganggukkan kepala kepadanya sambil mengacungkan jempol. Dia tersenyum, manis sekali.
- Purnomo's blog
- 3 comments
- Read more
- 6060 reads
Cerita Silat Blosas : Episode Antara Kasih dan Benci (12)
Luka apa yang bisa lenyap dengan sendirinya? Menurut Thungcu (Lurah) Joly Jatiwangi yaitu LUKA HATI, sebab luka hati karena asmara walau pedih, karena dirasakan dan dikenang, akan sembuh tanpa resep dokter!
- Tante Paku's blog
- 2 comments
- Read more
- 4549 reads
PESBUK
Saya kenal yang namanya Facebook pada tahun 2009. Setelah kenal, lalu saya gunakan untuk mencari teman-teman saya waktu sekolah SMP, SMA dan teman-teman kuliah. Sebagian besar ketemu, ada pula yang tidak ketemu, mungkin mereka tidak punya akun Facebook. Hampir semua teman yang mempunyai akun Facebook rata-rata menerima permintaan pertemanan (add-friend) yang saya kirimkan.
- widdiy's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5560 reads
Dari Warnet ke Blogger
Tiga tahun lebih sudah saya bergaul dengan benda yang namanya komputer, sebelumnya saya sebagai seorang laki-laki bujangan setengah umur menganggap komputer adalah suatu benda yang sulit dan tidak mungkin menggunakannya, apalagi sampai menulis blog seperti yang saya lakukan sejauh ini.
- sandiputra's blog
- Login to post comments
- Read more
- 3359 reads
Jadi Dampak yang Baik di Internet
Zaman sudah semakin maju, komunikasi bisa dilakukan dengan lebih mudah, dan respons pun bisa diterima dengan lebih cepat. Senang bisa hidup di zaman ini asal tidak "buta" teknologi, khususnya internet. Banyak hal yang bisa didapatkan, dipelajari, dicoba, dan dibagikan. Dulu, ada yang namanya Friendster .... wah seneng banget waktu itu, karna bisa dapat banyak teman, walau nggak semua dikenal, tapi lumayanlah nambah relasi. Yang kuinget lagi dari Friendster tentang background situsnya, yang bisa diganti-ganti sesuai mau kita. Dulu sih Friendster sudah termasuk sosmed yang sangat menarik, tapi sekarang perlahan sudah digeser oleh Facebook ..... bukan digeser lagi dink tapi disenggol terus ... hahaha... kan Facebook lebih tenar, lebih lama juga tenarnya sampai sekarang. Facebook menarik sih, selalu ada fitur baru, selalu ada yang baru dan banyak pengembangan. Kalau dipikir-pikir, Friendster dan Facebook atau sosmed yang lain, intinya sama untuk berteman dengan orang yang dikenal, tidak dikenal, tambah informasi, dan bagi-bagi update status.
- manusia biru's blog
- 1 comment
- Read more
- 4410 reads
Ayo Kuajari Kau Naik Motor
"Ayo kuajari kau mengendarai motor....." kataku
- widdiy's blog
- 6 comments
- Read more
- 4377 reads
Bajoi: Sebuah Proses Kreatif
Aku selalu ingat hari pertama melihatnya. Ketika menyusuri lorong menuju papan pengumuman, aku berpapasan dengannya. Gadis berkulit seputih susu itu bertanya dimana tempat pemeriksaan kesehatan.
"Lurus saja," kataku.
Setelah ia lewat, kutatap punggungnya. Batinku, gadis secantik itu kalau belum menikah, pasti sudah punya kekasih.
- anakpatirsa's blog
- 5 comments
- Read more
- 4618 reads
Mimpi bagi Gereja
Mimpi saya bagi gereja
Tidak terlalu peduli mengenai gedung
Sebab gereja adalah kita
Sebanyak bintang sebanyak pasir
Dipanggil keluar untuk suatu tujuan
Menjadi tempat fatamorgana
Seolah surga hanya hadir di sana
Semakin menjulang ke atas
Biarkan mereka yang ke ujung dunia
Megah dan mewah
- st_ephen's blog
- 3 comments
- Read more
- 4251 reads
Menunggu
Pelajaran yang begitu berharga itu hanya terletak pada sebuah kata, menunggu.
- iik j's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5121 reads
JUJUR itu SULIT
Apek setelah anak-anaknya menikah tinggal berdua saja dengan istrinya di desa. Suatu hari ketika mencari kayu di hutan, saat menyeberangi jembatan batang kelapa, gara-gara jari-jarinya sudah kurus mengikuti tubuhnya, cincin kawinnya terlepas dan jatuh ke sungai. Dia sedih, sedih sekali, walaupun itu hanya dibuat dari tembaga tetapi melambangkan ikatan pernikahannya. Dia takut istrinya curiga bila dia pulang tanpa cincin kawin. Saking sedihnya dia menangis keras sekali dan suaranya mengganggu ketentraman surga.
- Purnomo's blog
- 2 comments
- Read more
- 5357 reads
Relasi dalam Dunia Cyber
Perkembangan teknologi melahirkan cara baru dalam hal berkomunikasi dan berelasi, khususnya melalui dunia cyber (internet). Jalur komunikasi online seperti media sosial, blog, Chat, Personal Message (PM), E-Mail, What's Up, dan sebagainya menciptakan komunikasi yang lebih praktis dan efektif. Namun, tentu saja penggunaan model relasi seperti ini memiliki dampak (positif maupun negatif), termasuk bagi kita orang Kristen. Sikap bijaksana dalam menggunakan internet untuk membangun relasi sangat diperlukan agar sebagai orang Kristen kita dapat menggunakan internet dengan bertanggung jawab untuk kemuliaan nama Tuhan.
Bagaimana pengalaman Anda sehubungan dengan relasi dalam dunia cyber? Tuangkanlah pengalaman Anda dalam bentuk tulisan dengan mengikuti lomba menulis blog kreatif yang bertema "Relasi dalam Dunia Cyber dan Dampaknya bagi Kekristenan". Lomba ini diadakan dalam rangka ulang tahun SABDA Space yang ke-7. Harapan kami, kegiatan ini menjadi salah satu cara untuk merefleksikan pengalaman dan ide kita mengenai relasi dalam dunia cyber dan dampaknya bagi kekristenan sehingga bisa memberikan wawasan dan menginspirasi para pembaca. Selamat berkarya.
- Admin's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5418 reads